You do not have sufficient permissions to access this page
Halaman non admin atau halaman umum sebenarnya biasa saja, tidak ada masalah, dan tidak ada perubahan. Namun kita tidak bisa mengakses halaman admin meskipun pasword dan yang lainnya sudah benar.
Masalah ini timbul karena saya mengubah table prefix wordpress saya dari wp_ menjadi yang lainnya. Untuk mengatasinya, kita perlu mengubah table prefix yang ada di wp-config.php dan yang ada di database.
Yg ada di wp-config.php bisa kita ganti dengan langkah find and replace pada code editor. Sedangkan pada database, ada cara yang saya temukan di internet seperti in;
UPDATE `newprefix_usermeta` SET `meta_key` = REPLACE( `meta_key` , 'wp_', 'newprefix_' );
UPDATE `newprefix_options` SET `option_name` = 'newprefix_user_roles' WHERE `option_name` ='wp_user_roles' AND `blog_id` =0;
Catatan:
newprefix_ : prefix anda yang baruwp_ : prefix anda yang lama
update wpPERFIXBARU_usermeta set meta_key = 'wpPERFIXBARU_capabilities' where meta_key = 'wp_capabilities';
update wpPERFIXBARU_usermeta set meta_key = 'wpPERFIXBARU_user_level' where meta_key = 'wp_user_level';
update wpPERFIXBARU_usermeta set meta_key = 'wpPERFIXBARU_autosave_draft_ids' where meta_key = 'wp_autosave_draft_ids';
update wpPERFIXBARU_options set option_name = 'wpPERFIXBARU_user_roles' where option_name = 'wp_user_roles';
Cara instant tersebut cukup menarik, namun saya biasa melakukan cara manual untuk mengubah prefix baru yang ada di database wordpress. Tapi keduanya menurut saya sama saja. Hanya saja, ketika melakukan edit manual, saya merasa lebih aman. Jadi demikianlah cara menyelesaikan masalah wordpress : You do not have sufficient permissions to access this page.
masih bingung ,, itu di tarok dimana om
BalasHapuspiye iki om ???
BalasHapusTerima kasih untuk artikelnya yang sangat cemerlang. Sangat membantu saya, sebab saya juga mengalami hal yang sama untuk website saya: https://www.rs-onlineshopping.com/ Kalau saya cari di Forum WordPress permasalahan tersebut katanya dari pembaruan plugin Wordfence, benarkah?
BalasHapus